Kabar Desa

Ini, Perolehan Suara Pilkades Serentak di Sekampungudik

×

Ini, Perolehan Suara Pilkades Serentak di Sekampungudik

Sebarkan artikel ini

LAMTIM – Pilkades serentak di 152 desa Kabupaten Lampung Timur, telah usai dan berjalan kondusif tanpa kendala berarti. Hasil perhitungan resmi di beberapa desa  Kades incumbent tetap bertahan, tetapi ada juga yang tumbang dalam pesta demokerasi di level paling bawah tersebut.

Diketahui hasil Pilkades serentak di Kecamatan Sekampung Udik, dua calon petahana tumbang seperti di desa Gunung Sugih Besar dan Desa Bojong. Bahkan di desa Bojong perolehan calon incumbent tertinggal jauh tertinggal dengan dua calon penantang barunya.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

Dari tiga calon yang maju di desa tersebut calon incumbent menduduki posisi terakhir dalam perolehan suara. Berbeda dengan desa Toba dan Merandungsari calon petahana kembali mendulang kepercayaan warga untuk tetap menjadi kepala desa.

BACA JUGA :  Pilkades Tubaba Masuki Tahap Verifikasi Berkas

“Itu lah politik, susah ditebak meskipun sudah didengung dengungkan sebagai calon potensi. Tetapi yang menentukan dalam bilik suara. Harus berlapang dada dan saliing berangkulan, Pilkades telah usai harus kembali ke perbaikan desa,”ujar Djasiit Tokoh masyarakat Desa Gunung Sugih Besar, Jumat (22/11/2019).

Ini perolehan suara kengkap hasil Pilkades di Lamtim

Merandungsari Jumlah DPT 3251
1. Ahmad, 1775 suara
2. Okto Iskandar, 30 suara
3. Ahmad Atmojo.  543 suara

Desa Toba, total jumlah suara 1599
1.Toyeb, 391
2. Jakfar, 753

Desa Bojong jumlah pemilih 2536
1.Ismail, 1175
2. Ahmad Kuatsar, 332
3.Fatahuddin, 483

Desa Banjaragung total 2600 suara
1.Hadi Suhendra, 1.1331
2.Eka Widiawati, 483

BACA JUGA :  Operasional Minim, Panitia Pilkades Kecewa Kepada Bupati Lamtim

Desa Sindanganom,5290
1.Rudi Hartono, 512
2.Nurmansyah, 1122
3.M. Yusuf, 110
4.Aminuddin,  1937

Desa Gunung Sugih Besar, 3792
1.Hasan, 1056
2.Abu Umar, 109
3.Hasanudin, 429
4.Ishaq, 1219
5.Budi Laksana, 99

Desa Sidorejo 8622
1.Pujiono, 2903
2.Suhartoyo, 850
3.Sujiman, 246
3.Mustofa, 145
4.Sularto,1512

Desa Brawijaya 4055 suara
1.Wayan Sukantra,604
2.Sukadi,1222
3.Bambang Basuki,525
4.Rio Widodo, 348

Desa Gunungmulyo 605
1.Susi Sriani, 165
2.Eko cahyono, 264
3.Suhirman Pra, 50

Desa Bumimulyo 2246.
1.Hermanto, 832
2.Basori, 262
3.Isdanto, 650

Data diolah dari hasil sumber panitia Pilkades serentak di wilayah Kecamatan Sekampung udik Kabupaten Lampung Timur. (Red)