Lampung

Nama Bakal Calon Anggota DPRD Lampung Barat, 14 Kursi Diborong PDI Perjuangan

×

Nama Bakal Calon Anggota DPRD Lampung Barat, 14 Kursi Diborong PDI Perjuangan

Sebarkan artikel ini
Pemilu 2024
Pemilu 2024

LAMPUNG BARAT – KPU Kabupaten Lampung Barat, telah menyelesaikan proses pleno perhitungan hasil Pemilu 2024. Beberapa nama baru dipastikan duduk sebagai anggota dewan untuk daerah berjuluk ‘Beguai Jejama’.

Diketahui komposisi kursi DPRD Kabupaten Lampung Barat total berjumlah 35 kursi. dari jumlah tersebut komposisi perolehan suara tertinggi dimenangkan oleh PDI perjuangan dengan mendapatkan perolehan 14 kursi.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

Hal tersebut berdasarkan hasil rapat rekapitulasi Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) kabupaten Lampung Barat yang digelar dari tanggal 28 Februari 2023 lalu.

Kemudian disusul oleh Partai Demokrat yang memperoleh kursi sebanyak 5 yang selanjutnya di susul oleh Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan partai Golongan Karya (Golkar) yang memperoleh kursi masing-masing 4.

BACA JUGA :  Tingkatkan Kompetensi Guru, SDN 1 Kanoman Gelar Workshop

Berdasarkan data yang dihimpun Kantor Berita RMOL Lampung, terdapat 14 wajah baru yang akan menduduki kursi DPRD Lampung Barat periode 2024-2029.

Berikut ini perolehan suara 35 DPRD kabupaten Lampung Barat dari 5 daerah pemilihan yang tersebar di 15 kecamatan.

Dapil 1 meliputi kecamatan Lumbok Seminung, Sukau dan Balik Bukit

  • Bambang Dwi Saputra (PDI-P)
  • Feri Shaputra (PKB)
  • Syukur (Golkar)
  • Erwansyah ( Gerindra)
  • Bambangan Kusmanto (NasDem)
  • Sumiyati (PDIP)
  • Heri Gunawan (Demokrat)
  • Nopiyadi (PKS)
  • Nusirwan (PAN)

Dapil 2 meliputi kecamatan Batu Brak, Belalau dan Batu Ketulis

  • Ahmad Ali Akbar (PDI-P)
  • Herpin ( PAN)
  • Mawardi (Demokrat)
  • Ismet Liza (PDI-P)
  • Bahrin Ayun (Golkar)

Dapil 3 meliputi kecamatan Sekincau, Way Tenong dan Pagar Dewa

  • Sumarmin (PDIP)
  • Untung (Gerindra)
  • Sutikno (Demokrat )
  • Yogi Mandala Putra (PDIP)
  • Saiful Abadi (Golkar )
  • Tri Budi Wahyuni (PDI-P)
  • Jafar Sodiq (PKB)
  • Harun Roni (PKS )
BACA JUGA :  Dewan Dukung Upaya Marga Buay Belunguh Mendapatkan Tanah Adat, Semua Pihak Akan Dipanggil

Dapil 4 meliputi kecamatan Sumber Jaya, Kebun Tebu dan Gedung Surian