Scroll untuk baca artikel
Kesehatan

Tips Supaya Rambut Tebal dan Sehat

×

Tips Supaya Rambut Tebal dan Sehat

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi, rambut tebal

WAWAINEWS – Rambut merupakan salah satu mahkota paling berharga bagi banyak orang. Sehingga tak heran mereka melakukan berbagai upaya agar terlihat indah dan berwibawa.

Memiliki rambut lurus, tebal dan berkilau tentunya jadi impian mereka yang memiliki rambut tipis dan keriting. Rambut memiliki peran penting bagi penampilan.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

BACA JUGA: 10 Trend Warna Rambut Tahun 2022, Pilih Mana?

Namun demikian tentunya memiliki rambut yang indah disebabkan beberapa faktor terutama tentunya adalah genetik. Rambut adalah keturunan yang tak bisa dipungkiri.

Tetapi untuk memiliki rambut sehat memerlukan perawatan yang baik dan konsisten, bukan sesekali, bukan saat ingin. Tetapi juga membutuhkan kecocokan produk dengan jenis rambut.

BACA JUGA :  Inilah Tips Mencegah Diabetes Terutama Pada Usia Muda

Perawatan dan pemilihan produk yang tepat agar rambut dapat berubah sesuai dengan yang diinginkan.

BACA JUGA: Menjelajah Baduy Dalam, Bersama Tim Wawai Karya

Tips yang bisa membuat penampilan kamu berubah dengan cara rambut lurus dan tebal.

Pertama adalah Makanan

Memilih Makanan yang tepat bisa mencegah kerusakan rambut. Misalnya protein tanpa lemak dan buah-buahan itu banyak disarankan para ahli.