Perihal kata-kata atau kutipan dalam baliho tersebut, dikatakan bahwa hal itu bentuk motivasi kepada seluruh kader untuk memperjuangkan Pak Prabowo sebagai Capres 2024-2029.
“Artinya Presiden Jokowi mengapresiasi calon presiden kita yakni Pak Prabowo,” ujarnya.
BACA JUGA: Jokowi Tidak Akan Netral Demi Negara, Berarti Anies Musuh Negara?
Anggota DPRD Provinsi ini juga mengatakan, bahwa memang pihaknya menyarankan kader-kader di 15 kabupaten kota untuk memasang baliho tersebut.
“Tapi yang terpasang, jumlahnya saya belum update,” kata dia. (*)