Usai sambutan, Kadisnaker membuka acara serta memotong pita sebagai tanda Job Fair 2023 telah dibuka dan para pencari kerja masuk melewati pintu sebanyak 20 orang sehingga secara teratur.
Selain membuka stand untuk perusahaan, ada juga beberapa kerjasama mengenai badan pelatihan, Informasi, dan promosi secara gratis untuk warga yang ingin meningkatkan kreatifitasnya sehingga nanti bisa disalurkan ke tempat kerja yang sesuai.
BACA JUGA: UMP Jabar 2023 Naik 7,88 Persen, Upah Kabupaten Kota di Jabar 2023 Dipastikan Naik Semua
Gelaran Bekasi Fair masih berlanjut hingga tanggal 19 Maret 2023, dengan event event berbeda, diharapkan masyarakat mengetahui sehingga ikut serta dalam kemeriahan Bekasi Fair ini. (*)