wawainews.ID, Lamtim – Berdasarkan Perhitungan perolehan suara sementara, Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 1, Joko Widodo-Ma’ruf Amin, memperoleh suara terbanyak di Kabupaten Lampung Timur.
Jokoi-Ma’ruf unggul hampir di seluruh Kecamatan wilayah setempat dengan perolehan suara cukup signifikan.
Calon Preside nomor urut 01 tersebut berhasil meraih suara sebanyak 70% atau sejumlah 420.557 suara. Sementara Capres nomor urut 02, pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Salahuddin Uno hanya memperoleh 30% atau sejumlah 179.695 suara.
Diketahui, total suara yang sudah masuk sejumlah 600.252 suara.
Adapun perolehan suara tersebut yang berhasil dihimpun dari berbagai sumber yaitu:
-Bandar Sribhawono
22.695 (01)
4.968 (02)
-Batanghari
23.056 (01)
12.068 (02)
– Batanghari Nuban
14.218 (01)
10.438 (02)
– Braja Selebah
14.708 (01)
4.271 (02)
– Bumi Agung
7.958 (01)
3.348 (02)
– Gunung Pelindung
8.007 (01)
3.839 (02)
– Jabung
19.791 (01)
8.815 (02)
– Labuhan Maringgai
26.508 (01)
11.839 (02)
– Labuhan Ratu
18.526 (01)
7.828 (02)
– Marga Sekampung
11.539 (01)
4.812 (02)
– Marga Tiga
18.569 (01)
8.728 (02)
– Mataram Baru
11.577 (01)
4.245 (02)
– Melinting
9.614 (01)
5.678 (02)
– Metro Kibang
11.070 (01)
3.107 (02)
– Pasir Sakti
17.520 (01)
3.661 (02)
– Pekalongan
19.814 (01)
10.867 (02)
– Purbolinggo
16.360 (01)
10.238 (02)
– Raman Utara
16.829 (01)
7.085 (02)
– Sekampung
28.006 (01)
10.268 (02)
– Sekampung Udik
33.220 (01)
8.809 (02)
– Sukadana
24.284 (01)
15.485 (02)
– Waway Karya
16.315 (01)
4.626 (02)
– Way Bungur
9.266 (01)
5.060 (02)
– Way Jepara
21.107 (01)
9.61 (02)
Jumlah
420.557 (01)
197.695 (02)