Scroll untuk baca artikel
LampungPolitik

MSA Mulai Panaskan Politik Tanggamus, Begini Respon Ketua Nasdem

×

MSA Mulai Panaskan Politik Tanggamus, Begini Respon Ketua Nasdem

Sebarkan artikel ini

Sementara Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Tanggamus Kurnain menyambut baik kehadiran Mohamad Saleh Asnawi di Kabupaten Tanggamus yang telah mendeklarasikan diri akan maju sebagai bakal calon Bupati.

BACA JUGA: Resmikan Kantor NasDem Tanggamus, Herman HN Ajak Bacaleg Berjuang Menangkan Pemilu

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

“Beliau kan juga pernah sebagai ketua DPD NasDem di Kabupaten Tangerang Selatan yang sejalan dengan gerakan perubahan menuju Restorasi. Tanggamus hari ini butuh sosok yang menggaungkan perubahan di segala lini. Khususnya dalam penguatan kesejahteraan masyarakat Tanggamus” kata Kurnain.

Maka oleh karena itu lanjut dia, mari kita berkolaborasi serta bahu membahu dalam membangun kabupaten Tanggamus yang lebih maju lagi.

BACA JUGA :  Inilah Daftar Paslon Didukung PDIP di Lampung Unggul Versi Hitung Cepat Pilkada 2024

Baca Juga: KPU Berharap Antara Pilpres dan Pilkada, Dipisah

“Kalo Partai NasDem hari ini belum mendukung siapapun,  kami saat ini lagi fokus pada pemenangan pemilihan legislatif dan pemilihan presiden. NasDem harus banyak kursi dan Anies-Muhaimin harus menang di Tanggamus” tandasnya. ***