Teknologi

PERHATIAN! Ini Bahaya Bagi Kalian Suka Pinjam atau Gunakan Kabel Charger Teman

×

PERHATIAN! Ini Bahaya Bagi Kalian Suka Pinjam atau Gunakan Kabel Charger Teman

Sebarkan artikel ini
aplikasi EDCCash
aplikasi EDCCash

WAWAINEWS.ID – Pinjam atau kebiasaan memakai charger orang lain baik teman ketika baterai HP atau tablet milik kamu low, ternyata tidak baik. Apa lagi jika charger itu milik orang yang tidak dikenal sama sekali.

Charles Henderson Global Managing Partner and Head of X-Force Red di IBM Security mengibaratkan ketika seseorang dalam perjalanan dan sadar lupa mengemas pakaian dalam, tentu kalian tidak akan minjam orang-orang untuk pinjam celana dalam.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

“Kalian pasti akan pergi ke toko dan membeli celana dalam baru,” kata Charles Henderson dilansir dari Forbes.

Nah, demikian juga charger. Sebab, hacker siber sudah tahu cara untuk mengimplan kabel charger dengan malware sehingga membajak secara remote perangkat dan komputer seseorang.

BACA JUGA :  Netflix Umumkan Kebijakan Baru Berbagi Password, Baca Biar ga Ketinggalan Info

Pada DEF CON Hacking Conference beberapa tahun lalu, seorang peretas yang dikenal dengan nama ‘MG’ mendemonstrasikan kabel lightning iPhone yang telah dimodifikasinya.

Setelah menggunakan kabel tersebut untuk menghubungkan iPod ke komputer Mac, MG mengakses alamat IP kabel tersebut dari jarak jauh dan mengambil alih kendali Mac.

Pada DEF CON Hacking Conference beberapa tahun lalu, seorang peretas yang dikenal dengan nama ‘MG’ mendemonstrasikan kabel lightning iPhone yang telah dimodifikasinya.

Setelah menggunakan kabel tersebut untuk menghubungkan iPod ke komputer Mac, MG mengakses alamat IP kabel tersebut dari jarak jauh dan mengambil alih kendali Mac.***