Scroll untuk baca artikel
LampungLingkungan HidupLintas Daerah

Lagi, Buaya Gigit Wanita Tengah Mandi di Way Semaka Tanggamus

×

Lagi, Buaya Gigit Wanita Tengah Mandi di Way Semaka Tanggamus

Sebarkan artikel ini
Seekor buaya gegerkan warga Pekon Sudimoro Bangun, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, Lampung, Senin (14/11/2022).

Kepala Pekon Banjarsari, Edi Purwanto langsung melaporkan hal tersebut ke Balai Konservasi Sumberdaya Alama (BKSDA) wilayah Lampung guna melakukan penindakan penangkapan buaya yang kerap muncul di sekitar aliran sungai Way Semaka.

“Sudah kita laporkan, harapanya segera dilakukan penanganan,” katanya.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

BKSDA Bengkulu Seksi Konservasi Wilayah III Lampung langsung bergegas ke Pekon Banjarsari, pada Minggu 11 Desember 2022.

Warga Pekon Kanoman Diserang Buaya di Way Semaka

Irhamuddin Tim Konflik Satwa Liar SKW III Lampung Balai KSDA Bengkulu, mengaku sudah melakukan penyisiran tempat kejadian perkara tempat buaya biasa terlihat.

BACA JUGA :  Curi Celana Dalam di Gudang Minimarket, Pemuda ini Ditangkap Polisi

“Jika nanti terlihat, rencananya kita upayakan tangkap dan evakuasi,”paparnya mengaku telah diskusi dengan masyarakat dan aparat pekon setempat.

Diterkam Buaya Nenek di Semaka, Luka Enam Gigitan

Dia pun mengakui bahwa belum ada data pasti terkait populasi buaya di Sungai Way Semaka. Namun diketahui sungai Semaka selama ini memang menjadi habitat buaya.

“Setidaknya kita berupaya untuk menangkap buaya yang diduga menyerang warga pada tanggal 9 Desember kemarin,”ungkapnya.***