Scroll untuk baca artikel
Hukum & Kriminal

Tertangkap, Otak Perampokan Petani di Pesawaran Ternyata Tukang Ojek

×

Tertangkap, Otak Perampokan Petani di Pesawaran Ternyata Tukang Ojek

Sebarkan artikel ini

WAWAINEWS – Tiga pelaku perampokan terhadap seorang pertani bernama Nurdin (40) warga Padang Cermin, di jalan Raya Way Ratai, Pesawaran berhasil diringkus. Satu orang berprofesi tukang ojek jadi otak Perampokan tersebut.

Ketiga pelaku perampok yang berhasil menggondol uang Rp70 juta hasil seorang petani menjual tanahnya itu disergap tim Gabungan Polres Pesawaran, di lokasi berbeda pada Sabtu (15/10/2022) malam.

GESER UNTUK BACA BERITA
GESER UNTUK BACA BERITA

“Dua pelaku yakni HRN (45) asal Padang Cermin dan NRY (52) asal Telukbetung Bandar Lampung, “ungkap AKBP Pratomo Widodo Kapolres Pesawaran, Selasa (25/10/2022).

Baca Juga: Perampok Bank Syariah Metro Madani Bacok Karyawan dan Gasak 3 HP Xiaomi

BACA JUGA :  Ketua IWO-I Pringsewu Apresiasi Polisi Damaikan Perselisihan Remaja di Pesawaran

Keduanya tegas Kapolres ditangkap pada dua lokasi berbeda. Pelaku HRN ditangkap di pegunungan Kawasan Register 19 Hutan Lindung Pesawaran.

“Keduanya ditangkap tanpa perlawanan, tak lama setelah mereka beraksi, ” tandasnya.

Penangkapan awalnya adalah pelaku HRW di Desa Sidosari, Natar, Lampung Selatan. Dia bersembunyi di rumah orang tuanya.